Songulara.com - Cerdas Mendidik
No Result
View All Result
  • Login
  • DAERAH
  • NASIONAL
  • PERISTIWA
  • PENDIDIKAN
  • EKONOMI
  • SPORT
  • LAINNYA
    • Kesehatan
    • Unik
    • Pariwisata
Songulara.com - Cerdas Mendidik
No Result
View All Result
Home Daerah

Pemkab Canangkan Gema Cermat

Redaksi Songulara by Redaksi Songulara
31 Agustus 2018
A A

PARIGI MOUTONG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Parigi Moutong mencanangkan Gerakan Masyarakat Cerdas Menggunakan Obat (Gema Cermat). Gerakan ini untuk meningkatkan pemahaman dan kesadaran masyarakat pentingnya penggunaan obat secara benar.

Gerakan Masyarakat Hidup Sehat melalui tema Edukasi Gema Cermat tersebut merupakan kerjasama Dinas Kesehatan Provinsi Sulteng dan Dinas Kesehatan Parigi Moutong yang digelar di gedung Auditorium Setda Parigi Moutong, Jumat (31/8). Pencanangan ini dirangkaikan dengan pembekalan Apoteker sebagai Agent Of Change (AoC).

Bupati dalam sambutannya yang disampaikan Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Parigi Moutong, Samin Latandu mengatakan, masih banyak masyarakat di Parigi Moutong belum mengetahui tentang cara mengkonsumsi obat-obatan, terutama yang dijajakan di Kios maupun di warung-warung tanpa ditunjang dengan resep dokter.

Baca Juga

Hestiwati Nanga Terima Penghargaan Bunda PAUD Tingkat Nasional

Dikbud Parigi Moutong Gelar Diskusi Terpumpun Ragam Hias Daerah

Polres Parigi Moutong Ungkap Kasus Tindak Asusila terhadap Anak, Terjadi Sepuluh Kali di Kebun Desa Olaya

Samin mengungkapkan, Gema Cermat ini merupakan salah satu langkah strategis agar masyarakat lebih bijak dalam memilih obat-obatan yang dikonsumsi.

“Sehingga, masyarakat lebih cerdas dalam memilih obat yang diperlukan terutama untuk keluarga maupun diri sendiri,” ungkap Samin.

Menurutnya, penggunaan obat yang berlebihan dapat menyebabkan masalah kesehatan, seperti penggunaan obat dengan dosis yang berlebihan. Olehnya, dibutuhkan peran serta Apoteker atau tenaga medis sebagai penggerak dan pendidik dalam edukasi memberikan informasi serta meningkatkan penggunaan obat yang benar.

Hal itu katanya, sesuai dengan tujuan Edukasi GeMa CerMat, untuk meningkatkan pemahaman dan kesadaran masyarakat tentang pentingnya menggunakan obat secara benar, meningkatkan kemandirian dan perubahan perilaku masyarakat dalam memilih, mendapatkan, menggunakan, menyimpan, dan membuang obat secara benar.

“Meningkatkan penggunaan obat secara rasional, maka perlu digaris bawahi upaya memberikan pemahaman dan penyadaran kepada masyarakat harus terus dilakukan secara terus menerus. Mengingat tingkat pemahaman masyarakat kita terhadap penggunaan obat secara benar masih sangat rendah,” ujarnya. AKSA

ShareTweet
Previous Post

Nelayan Dibolehkan Membeli BBM Bersubsudi

Next Post

Mendikbud Bakal Hadiri KBN di Parigi Moutong

Artikel Lainnya

Hestiwati Nanga Terima Penghargaan Bunda PAUD Tingkat Nasional

Hestiwati Nanga Terima Penghargaan Bunda PAUD Tingkat Nasional

14 November 2025
Dikbud Parigi Moutong Gelar Diskusi Terpumpun Ragam Hias Daerah

Dikbud Parigi Moutong Gelar Diskusi Terpumpun Ragam Hias Daerah

13 November 2025
Polres Parigi Moutong Ungkap Kasus Tindak Asusila terhadap Anak, Terjadi Sepuluh Kali di Kebun Desa Olaya

Polres Parigi Moutong Ungkap Kasus Tindak Asusila terhadap Anak, Terjadi Sepuluh Kali di Kebun Desa Olaya

13 November 2025
Polres Parigi Moutong Ungkap Kasus Pencurian di Dua Kecamatan, Kerugian Capai Rp408 Juta

Polres Parigi Moutong Ungkap Kasus Pencurian di Dua Kecamatan, Kerugian Capai Rp408 Juta

13 November 2025
Bupati Erwin Burase: Tambang Ilegal Ancaman Nyata bagi Ketahanan Pangan

Bupati Erwin Burase: Tambang Ilegal Ancaman Nyata bagi Ketahanan Pangan

13 November 2025
Kapolres Hendrawan Ajak Anggota Tingkatkan Mutu Pelayanan untuk Kepuasan Masyarakat

Kapolres Hendrawan Ajak Anggota Tingkatkan Mutu Pelayanan untuk Kepuasan Masyarakat

12 November 2025

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terkini

Hestiwati Nanga Terima Penghargaan Bunda PAUD Tingkat Nasional

Hestiwati Nanga Terima Penghargaan Bunda PAUD Tingkat Nasional

14 November 2025
Dikbud Parigi Moutong Gelar Diskusi Terpumpun Ragam Hias Daerah

Dikbud Parigi Moutong Gelar Diskusi Terpumpun Ragam Hias Daerah

13 November 2025
Polres Parigi Moutong Ungkap Kasus Tindak Asusila terhadap Anak, Terjadi Sepuluh Kali di Kebun Desa Olaya

Polres Parigi Moutong Ungkap Kasus Tindak Asusila terhadap Anak, Terjadi Sepuluh Kali di Kebun Desa Olaya

13 November 2025

Terpopuler

  • Rest Area Ogomolos Diresmikan, Wujud Pembangunan Terintegrasi Pemkab Parigi Moutong

    Rest Area Ogomolos Diresmikan, Wujud Pembangunan Terintegrasi Pemkab Parigi Moutong

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Hestiwati Nanga Terima Penghargaan Bunda PAUD Tingkat Nasional

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bapenda Parigi Moutong Targetkan Penerapan Pajak Air Tanah 2026

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Pemkab Parigi Moutong Tegaskan Komitmen Berantas Illegal Fishing

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Polres Parigi Moutong Ungkap Kasus Pencurian di Dua Kecamatan, Kerugian Capai Rp408 Juta

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
FOLLOW US

© 2023-2025 Songulara.com - All Rights Reserved

No Result
View All Result
  • Redaksi
  • Kode Etik
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer

© 2023-2025 Songulara.com - All Rights Reserved

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In